Di Terbitkan Pada 17 Oct 2024
Lomba Tingkat 1 dan Penjelajahan Pramuka

Pada Tanggal 13 Agustus 2024, Siswa-siswi SDN Yosorejo 02 mengadakan Lomba Tingkat 1 dan Penjelajahan Pramuka dalam rangka memperingati Hari Pramuka. kegiatan tersebut diikuti siswa kelas 4 sampai kelas 6.